Editing Paragraf

Selamat Sore para juragan
Kali ini saya akan posting tentang koding pengaturan teks paragraf yang ada pada website di pemrogaman HTML.

Kode awal untuk pengaturan paragraf adalah <p></p>
Lalu tambahkan kode <br> untuk pindah baris
Namun akan kode lain yang mengikuti seperti dibawah ini


<p align="justify"></p>
<p align="center"></p>
<p align="left"></p>
<p align="right"></p>


Ada beberapa koding untuk menentukan pengaturan teks paragraph yang akan tampil, seperti dibawah ini.
Lalu bagaimana pengaplikasianya Chekidot..hahahahaa
seperti biasa buka dulu Notepad++ nya
Kemudian ketik koding seperti di bawah ini

<html>
<head>

<title>Membuat Web</title>
</head>

<body>

<p align="justify">
A) Pengertian Mandi Janabah <br>
     Mandi janabah ialah mandi untuk menghilangkan hadas besar. Sebab-sebab orang yang di nyatakan  berhadas besar karena:<br>
    1.   Melakukan hubungan suami istri (bersetubuh), baik sampai keluar mani maupun tidak.<br>
    2.   Keluar mani, baik di sengaja maupun tidak.<br>
    3.   Selesai menjalani masa haid dan nifas (bagi wanita).<br>
    4.   Seorang islam yang meninggal dunia (kecuali mati syahid).<br>
    5.   Seorang kafir yang baru masuk islam. <br>
    6.   Wanita yang habits melahirkan harus menunggu sampai habis masa nifas. Setelah masa nifas berakhir barulah mandi janabah.<br>
</p>
</body>
</html>


Tampilan dalam Notepad++ dibawah ini

 
Lalu simpan terserah mau dikasih nama apa sama agan :D
 Sibawah Ini tampilan Save nya



setelah tersimpan Run progam hasilnya seperti dibawah ini 




Mudahkan untuk dipahami, untuk alignt yang lainya silahkan di coba sendiri Gan..
Semoga bermanfaattt

0 Response to "Editing Paragraf"

Posting Komentar